Kerangka kucing
Keterangan :
- leher, terdiri dari 7 buah tulang (vertebrae cervicalis)
- bahu, tulang belikat (Scapulla)
- tulang punggung, 13 vertebrae thoracalis
- tulang punggung, 7 vertebrae lumbalis
- tulang punggung, 3 tulang vertebrae sacralis bergabung menjadi satu
- tulang panggul (ischium)
- tulang paha (femur)
- fibula (tulang betis)
- tibia (tulang betis)
- pergelangan kaki (tarsus)
- telapak kaki (meta tarsus)
- jari (phalank)
- tulang ekor, 18-23 tulang vertebrae coccigea
- tempurung lutut (patella)
- tulang rusuk
- telapak tangan (meta carpus)
- cakar
- pergelangan tangan (carpus)
- ulna (tulang tangan)
- radius (tulang tangan)
- humerus (tulang siku)
- tulang dada (sternum)
- rahang bawah (mandibula)
- rahang atas (maxilla)
- tulang kepala
Mata kucing Keterangan
|
Alat Kelamin Kucing Jantan
keterangan:
- ductus deferens:saluran sperma
- ureter : menghubungkan ginjal dengan kandung kemih/vesica urinaria
- vesica urinaria : kantung kemih/kantung urin
- colon : usus besar
- uretra : saluran pembuangan urin
- tulang kemaluan
- kelenjar prostat
- rektum
- kelenjar bulbo-uretralis
- preputium: kulit pembungkus penis
- penis
- testis : organ penghasil sperma
Lidah, Tenggorokan Kucing
keterangan:
- Kelenjar Tiroid
- Esofagus, saluran makanan yang menghubungkan tenggorokan dengan lambung
- Trachea, saluran udara yang menghubungkan tenggorokan dengan paru-paru
- Laryng, pintu masuk trachea
- Epiglottis, katup yang mengatur jalan masuk udara pernafasan, makanan & minuman
- Tonsil, kelenjar pertahanan yang terdapat di tenggorokan
- Pangkal lidah
- papillae vallate
- papillae filiform
- papillae fungiform
- papillae foliate
Seperti juga lidah manusia, lidah kucing memiliki sensor syaraf rasa. Sensor-sensor ini terdapat pada papillae yang mempunyai berbagai macam bentuk. setiap bentuk pappillae hanya dapat merasakan rasa tertentu. Jumlah Pappilae lidah kucing jauh lebih sedikit bila dibandingkan lidah manusia. Sumber : Color Atlas of Small Animal Anatomy The Essentials. Thomas O. McCraken, Robert A. Kainer.
Sumber: kucingkita.com
0 komentar:
Posting Komentar